P3WNI: TKI Tanpa Kewarganegaraan di Malaysia Lebih Penting Diurus Ketimbang WNI Eks ISIS
P3WNI menilai pemulangan TKI tanpa kewarganegaraan (stateless) di Malaysia lebih penting ketimbang WNI eks ISIS yang terpapar paham radikal.
P3WNI menilai pemulangan TKI tanpa kewarganegaraan (stateless) di Malaysia lebih penting ketimbang WNI eks ISIS yang terpapar paham radikal.
TKI ) tanpa kewarganegaraan (Stateless) di Malaysia lebih penting ketimbang eks ISIS yang terpapar paham radikal. "Harusnya pemerintah turun lapangan, sapa TKI yang ada di pelosok kebun Malaysia. Ini yang lebih penting ketimbang bahas isu ISIS," kata Sekretaris P3WNI, Zainul Arifin dalam pesan tertulis pada Kompas.com, Minggu (9/2/2020). Dia menuturkan, selama ini tidak bisa kembali karena tidak memiliki dokumen lengkap. Baca juga: TKI umumnya bekerja di perkebunan Malaysia Umumnya TKI tersebut bekerja di sektor perkebunan di berbagai wilayah di Malaysia. "Sudah dari dulu permasalahannya. Tapi tidak pernah selesai. Entah sampai kapan pemerintah serius," ujar Zainul. Baca juga: Baca lebih lajut: Kompas.com
0 komentar:
Posting Komentar